Pusdeka diundang oleh Lembaga Pers Mahasiswa (LPM) NUSA untuk menjadi fasilitator dalam acara "Nobar dan Bedah Film Nisan Tanpa Keadilan." Acara ini diselenggarakan untuk mengingat tragedi kemanusiaan yang terjadi di stadion kanjuruan satu tahun lalu.