Dokumentasi Talk Series #02 tentang mengenal dan mencegah stunting pada anak.
Pusdeka menyelenggarakan workshop penguatan internal dengan mengundang Sonaji Zamroni sebagai fasilitator. Dalam kegiatan workshop ini para peserta diarahkan untuk memahami visi dan misi Pusdeka dalam beberapa tahun kedepan.
Istilah stunting mungkin sudah terdengar familiar di telinga banyak orang. Stunting sendiri sering dipahami sebagai suatu penyakit. Padahal WHO telah mendefinisikan stunting sebagai gangguan tumbuh kembang anak yang disebabkan oleh kekurangan asupan gizi, terjangkit infeksi secara berulang, dan tidak memadainya stimulus fisio-sosial. Namun sayangnya, masalah kesehatan ini masih cukup tinggi di Indonesia.